Fungsi Seni Tari

Fungsi Seni Tari – Di dalam sebuah kehidupan, gerak tari menjadi sebuah hal yang tidak bisa dipisahkan kaitannya dengan seni. Dengan demikian jika diresapi kembali, tentunya seni tari memiliki fungsi-fungsi tertentu dengan keberlangsungan hidup manusia. Berikut ini adalah fungsi seni tari yang harus kita ketahui.

1. Sarana Hiburan

Tarian merupakan sebuah karya seni yang memiliki nilai estetika tinggi. Sama seperti karya seni lainnya, tarian juga menjadi kesukaan banyak orang tidak hanya dari pecinta seni tetapi juga masyarakat awam. Sehingga, timbul fungsi seni tari sebagai sarana hiburan. taruhan bola

Indonesia memiliki berbagai macam tarian di setiap daerah yang tentunya pada saat tertentu sering dipentaskan. Pada akhirnya sangat sering ditemui pesta rakyat dengan menampilkan berbagai macam kesenian, termasuk juga tari-tari daerah. www.americannamedaycalendar.com

2. Sarana Bergaul

Selain menjadi sebuah sarana hiburan, fungsi seni tari sebagai sarana untuk bergaul, karena bergaul merupakan hakikat manusia sebagai makhluk sosial. Sehingga dengan bergaul dapat memupuk kerukunan dan persatuan antar sesama manusia. sbobet365

Berbagai latar belakang manusia disatukan dalam sebuah pertunjukan tari, baik itu sebagai penonton maupun sebagai penari. Tidak jarang juga terdapat tari daerah yang melibatkan penonton untuk ikut andil dalam pertunjukan tari.

3. Sarana Upacara Sakral

Tidak hanya itu, fungsi seni tari juga bisa menjadi sarana upacara adat maupun upacara keagamaan. Di sisi lain, tarian juga bisa menjadi sarana mengajarkan nilai-nilai kebaikan. Sebuah Tarian bisa menjadi  sarana upacara sudah ada sejak zaman dahulu, bahkan sejak zaman sebelum adanya kerajaan di Indonesia.

Contoh sederhana dari fungsi seni tari untuk upacara sakral bisa ditemukan di Bali, yang mana mereka menggunakan tari sebagai sarana untuk ibadah. Tarian untuk acara sakral ini dipertunjukkan pada satu momen tertentu dan biasanya juga terinspirasi dari peristiwa maupun legenda.

Penutup

Sebuah Seni tari merupakan sebuah seni yang tidak bisa lepas dari kegiatan manusia. Tidak hanya sebagai hiburan maupun upacara, tarian juga bisa menjadi media untuk hidup sehat. Karena dengan memperagakan tarian, tubuh kita tentunya bergerak dan dapat melancarkan sirkulasi darah.

Sebagai masyarakat yang memiliki banyak tarian daerah, tentunya tarian daerah harus terus dilestarikan agar seni tari tidak lenyap ditelan zaman. Jangan sampai juga seni tari milik Indonesia diakui oleh negara lain hanya karena kita tidak melestarikan tarian daerah.

Sebagai media untuk mempererat pergaulaan dan menciptakan rasa persaudaraan yang diawali dengan adanya latihan bersama, mengadakan gladi resik bersama, persiapan panggung bersama hingga dimulainya pertunjukkan.

Sebagai media upacara keagamaan, upacara adat, upacara kenegaraan atau upacara upacara lain  yang berhubungan dengan keperluan adan kepentingan yang bersifat formal, semi formal dan non formal.

Sebagai sarana hiburan bagi orang orang yang butuh ketenangan secara emosional dan perbaikan mental contohnya untuk para penyandang cacat. Media ini dapat memberikan efek terapi yang menenangkan perasaan dan pikiran.

Sebagai sebuah media untuk pendidikan, agar generasi muda tetap mencintai , memahami dan dapat melestarikan nilai nilai keluhuran dan keindahan budaya nenek moyang dan mewariskannya pada keturunan mereka kelak. Diharapkan dengann cara ini para generasi muda dapat  merubah cara pandang mereka dan perasaan mereka tentang kecintaan pada seni dan budaya yang sebenarnya adalah kekayaan negara.